Senin, 27 Januari 2014

Rhinitis Allergy

RHINITIS Rhintis merupakan radang selaput lendir hidung yang disebabkan proses inflamasi mukosa hidung yang dimediasi oleh reaksi hipersensitifitas tipe-1 Berdasarkan penyebab Rhinitis terbagi kedalam 2 golongan : 1 . Rhinitis alergi : Yaitu rhinitis yang terjadi akibat adanya alergen yang terhirup oleh hidung 2 Rhinitis non – alergi : Yaitu rhinitis yang disebabkan oleh faktor – faktor tertentu ·         Rhinitis vasomotor : Idiopatik ; Sensitif terhadap fumes, odors, temperature & perubahan atmosfer, iritasi ·         Rhinitis medicamentosa ·         Rhinitis struktural : abnormalitas struktural Penyebabnya : Klasifikasi Rhinits alergi : SAR : Seasonal Allergic Rhinitis : Terjadi pada waktu yang sama setiap tahunnya .Contoh : musim bunga sehingga banyak serbuk sarai yang berterbangan dengan gejala bersin, hidung berair, mata berair dan basah PAR Parrenial Allergic Rhinitis : Terjadi setiap saat dalam setahun Contoh : debu, animal dander, jamur, kecoa dengan gejala hidung tersumbat dan terjadi post nasal drip Occupational Allergic Rhinitis : Terkait dengan pekerjaan [6] Klasifikasi rhinitis menurut ARIA 2001 Sign & Symptoms ·         Bersin berulangkali ·         Rhinorrhea (Hidung...